Rapat Penetapan Surat Keputusan Calon Kepala Desa Belimbing Yang Berhak Dipilih Di Aula Kantor Desa Belimbing

SIDIKPOST| Sayuti.S.Pd.I.,Ketua Panitia Pilkades Desa Belimbing Mengadakan Rapat Penetapan Surat Keputusan Calon Kepala Desa Belimbing Yang Berhak Dipilih ,Pada Kamis 10 Oktober 2019 Jam 09:00 Wib s/d Selesai Bertempat Di Aula Kantor Desa Belimbing Kecamatan Kosambi Kabupaten Tangerang.(10/10/19)

Advertisements

Dalam Rangka Rapat Penetapan Surat Keputusan Calon Kepala Desa Belimbing Yang Berhak Dipilih. Turut Dihadiri Oleh Tiham Agustian.,Pjs Kepala Desa Belimbing, Aiptu M Iswiyadi Bhabinkamtibmas Desa Belimbing/Polsek Teluknaga Beserta Peltu Sukoyo Babinsa Desa Belimbing/Koramil 01 Teluknaga Dan Turut Di Hadiri Oleh Sayuti S.Pd.I.,Ketua Panitia Pilkades Beserta Anggota Pilkades Desa Belimbing, Herman Hermawan Ketua BPD Beserta Anggota BPD Desa Belimbing, Ustad Hanafi S.Ag.,Ketua Panwas Beserta Anggota Panwas Pilkades Dan Acara Rapat Tersebut Turut Dihadiri Oleh Para Calon Kepala Desa Belimbing Diantaranya Sinan Supardi, Nawan, H Maskota HJS.,SE., Dan Turut Hadir H Ifin Sahrul Pembaca Doa Penutup Beserta Tokoh Agama ,Tokoh Masyarakat ,Tokoh Pemuda Dan Warga Masyarakat Desa Belimbing Kecamatan Kosambi.

Sayuti.S.Pd.I.,Ketua Panitia Pilkades Menyampaikan ” Pembacaan Keputusan Surat Keputusan Terkait Kelulusan Dan Penetapan Calon Kepala Desa Yang Sudah Menyelesaikan Hasil Test Dengan Baik Dan Dinyatakan Lulus. Selanjutnya Pembacaan Surat Keputusan Terkait Penetapan Calon Kepala Desa Belimbing. Sesuai Kesepakatan Para Calon Kepala Desa Diharapkan Tidak Membawa Massa Dan Untuk Massa Calon Dibatasi 3-4 Orang Pengiring. ” Saya Mengucapkan Selamat Kepada Para Calon Kepala Desa Belimbing Yang Telah Lulus ” Hasil Tes Tertulis Kemampuan Dasar Bakal Calon Kepala Desa “.

Baca Juga   PEMDES JATIMULYA Gelar Padat Karya Tunai Desa (PKTD) Pemeliharaan Kali Tersier Desa

Herman Hermawan Ketua BPD Desa Belimbing Menyampaikan ,” Ucapan Selamat Kepada Para Calon Kepala Desa. Dan Saya Berpesan Agar Tahapan Berikutnya Semoga Aman Dan Kondusif. Selanjutnya Saya Ucapkan Terhadap Panitia Pilkades Atas Kinerjanya Dalam Semua Tahapan Secara Eksis “.

Tiham Agustian Pjs.,Kepala Desa Belimbing Menyampaikan ” Mengucapkan Selamat Kepada Para Calon Kepala Desa Yang Sudah Dinyatakan Lulus Dan Saya Berpesan Agar Pada Saat Pengundian Nomor Calon Kepala Desa ,Diharapkan Jangan Membawa Massa Agar Tidak Terjadinya Suatu Hal Hal Yang Tidak Diinginkan Dan Saya Berharap Semoga Saat Pengundian Nomor Calon Kepala Desa Dapat Berjalan Dalam Keadaan Aman Dan Kondusif “.

Kendy