Prajurit Batalyon Infanteri 9 Marinir/Beruang Hitam Rangkul Masyarakat Dalam Rangka Hari Peduli Sampah Nasional (HPSN)

SIDIKPOST| Seluruh Prajurit Beruang Hitam Batalyon Infanteri 9 Marinir ,Berkolaborasi Bersama Dengan Masyarakat LK 1000 Dan Kegiatan Ini Dilaksankan Serempak Pada 2 Tempat Berbeda Diantaranya Di Desa Sukaraja Kec. Bumi Waras Bandar Lampung Dan Desa Dantar Kec. Padang Cermin Pesawaran Lampung. Mayor Marinir Piski A.P Selaku Wadanyonif 9 Mar Mewakili Komandan Yonif 9 Mar Yakni Letkol Marinir Syamsul Bahri M. Tr (Hanla). Dan Menyampaikan Bahwa Hari Peduli Sampah Nasional (HPSN) Diperingati Sebagai Motivasi Utama Untuk Semakin Baik Dalam Pengelolaan Sampah Sebagai Upaya Pendorong Dan Semangat Bersama Masyarakat Sebagai Pedoman Pengelolaan Sampah Secara Terintegrasi Hulu Ke Hilir, Maka Kebijakan Dan Strategi Nasional (Jakstranas) Pengelolaan Sampah Rumah Tangga. Terjadi Dengan Adanya Sinergi Antara Masyarakat Setempat Dan Lingkungan Sesuai Prigram Yang Dicanangkan Oleh Pemerintah Untuk Mewujudkan Masyarakat Yang Bersih Dan Sehat Serta Dapat Mewujudkan Kehidupan Yang Bernilai Produktif Dan Berbudaya.,Kamis (21/02/19)

Advertisements

Dalam Rangka Memperingati Hari Peduli Sampah Nasional Tahun 2019 Ini, Mengusung Tema “Bahwa Kelola Sampah Untuk Hidup Bersih Sehat Dan Bernilai” Dengan Beberapa Sub Tema Yang Meliputi Sinergi Upaya Kelola Sampah Oleh Masyarakat, Dunia Usaha Dan Pemerintah Serta Partisipasi Masyarakat Modal Sosial Utama Hidup Bersih Dan Sehat Sehingga Memunculkan Paradigma Baru Sampah Sebagai Sumber Daya Menjadi Usaha Produktif Utama Rumah Tangga Dan Usaha Kecil Dari Bahan Dasar Sampah.

Baca Juga   Petugas Selamatkan Ibu dan 6 Anaknya yang Terpisah dengan Suami

Berkaitan Dengan Hal Tersebut Diharapkan Kepada Seluruh Komponen Masyarakat Yang Ada Di Kec.Bumi Waras Ds.Sukaraja Bandar lampung Dan Desa Dantar Kec, Padang Cermin Pesawaran Lampung Untuk Mengambil Peran Secara Aktif Dan Nyata Serta Berkontribusi Menjaga Di Lingkungan Masing Masing. Selanjutnya Hal Ini Tentunya Dapat Terlaksana Jika Seluruh Lapisan Masyarakat Dan Stakeholder Terkait Berkontribusi Mengambil Peran Secara Aktif Dan Tidak Semata Mata Diserahkan Kepihak Tertentu Saja.

Sekali Lagi, Saya Mengajak Kepada Kita Semua, Untuk Dapat Memulai Dari Diri Kita Sendiri Untuk Ikut Ambil Bagian Dalam Mewujudkan Kota Bandar Lampung Bersih Dari Sampah Dengan Membuang Sampah Pada Tempatnya Dan Meminimalisir Jumlah Sampah Yang Kita Buang. Dan Marilah Kita Menyayangi Lingkungan Kita Masing Masing Dengan Menjaga Dan Membersihkan Sampah Untuk Keberlangsungan Hidup Kita Dan anak Cucu Kita Nantinya Tegasnya” Dan Acara Selanjutnya Di Akhiri Dengan Foto Bersama.

Kendy