Pemdes Kampung Melayu Barat Gelar MTQ Ke-1 Tahun 2023

SIDIKPOST | Kabupaten Tangerang – Pemerintah Desa Kampung Melayu Barat Menggelar Acara Musabaqoh Tilawatil Qur’an (MTQ) KE-1 Tingkat Desa Kampung Melayu Barat Tahun 2023. Dengan Tema ” Melalui MTQ KE-1 Kita Wujudkan Masyarakat Desa Kampung Melayu Barat Yang Beriman Dan Bertaqwa Dalam Bingkai Kerukunan Yang Berlandaskan Nilai-nilai Al-Qur’an “.

MTQ KE-1 Desa Kampung Melayu Barat Dihadiri Oleh Sekretaris Daerah (Sekda) Kabupaten Tangerang (Ketua LPTQ Kabupaten Tangerang) Moch Maesyal Rasyid Melalui Asda 3 Pemkab Tangerang Drs. H. A. Firzada Mahali SE. M. SI. Pelaksanaan Kegiatan Acara Tersebut Dilaksanakan Di Desa Wisata Kampung Melayu Barat Kecamatan Teluknaga Kabupaten Tangerang.(16/09/23)

Advertisements

Moch. Maesyal Rasyid Sekretaris Daerah Kabupaten Tangerang (Ketua LPTQ Kabupaten Tangerang) Melalui Drs. H. A. Firzada Mahali SE. M. SI Asda 3 Pemkab Tangerang Menyampaikan ,” MTQ KE-1 Tingkat Desa Kampung Melayu Barat, Merupakan Wujud Pembinaan Spiritual Masyarakat Sesuai Dengan Visi Kabupaten Tangerang Yang Religius. MTQ Ini Selain Mengajak Masyarakat Untuk Mengamalkan Al-Qur’an Dan Membentuk Generasi Qur’ani.

MTQ Dapat membentuk karakter Masyarakat yang tenang dan aman serta mendekatkan diri kepada Yang Maha Kuasa. MTQ Ini Merupakan perwujudan masyarakat yang religius, yang terus mengedepankan nilai-nilai agama dan ketuhanan dan mengagungkan kitab suci Al-Qur’an.

Zamzam Manohara S. STP Camat Teluknaga Menyampaikan Bahwa ,” Melalui Penyelenggaraan Acara MTQ KE-1 Tingkat Desa Kampung Melayu Barat. Pendidikan Al-Qur’an Harus terus berjalan. Sehingga dapat melahirkan Generasi-generasi yang dapat membaca Al-Qur’an dan menerapkan Nilai-nilai Al-Qur’an, melalui pembinaan dan bimbingan agar baca tulis Al-Qur’an menjadi Budaya yang dapat terus dilestarikan oleh masyarakat sehingga dapat menyaring generasi-generasi muda yang Berprestasi.

Baca Juga   Kabag SDM Kutai Kartanegara Hadiri Apel Siaga

Kehadiran MTQ Tingkat Desa senantiasa memiliki daya tarik dan ruang tersendiri dalam kehidupan bermasyarakat. Sehingga Lantunan Kalam Ilahi yang menggema selama pelaksanaan MTQ diyakini mampu menciptakan nuansa religius yang menghadirkan suasana yang menyejukkan batin dan pelaksanaan MTQ juga dapat meningkatkan dan mengembangkan syiar Islam serta memperteguh keimanan Kita kepada Allah SWT.

” Melalui Kepribadian Yang Cinta Al-Qur’an Dan Mengamalkan Isi Kandungan Al-Qur’an. Baca Tulis Al-Qur’an Menjadi Budaya Yang Dapat Terus Dilestarikan, Yang Nantinya Lahir Qori Dan Qoriah Sehingga Menjadi Penghafal Al-Qur’an. Untuk Mewujudkan Generasi-generasi Muda Yang Cerdas Dan Berprestasi, Ucap Zamzam Manohara S. STP Camat Teluknaga “.

Subur Maryono Kepala Desa Kampung Melayu Barat Menyampaikan Bahwa ,” MTQ KE-1 Tingkat Desa Kampung Melayu Barat, Merupakan Merupakan hal yang pertama dilaksanakan Oleh LPTQ Desa dan melibatkan seluruh masyarakat. Berharap melalui MTQ yang digelar Tersebut dapat muncul Cikal bakal Qori Qoriah terbaik dari Desa kampung Melayu barat yang bisa mengharumkan nama baik Desa Kampung Melayu Barat. Melalui Kepribadian Yang Cinta Al-Qur’an Dan Mengamalkan Isi Kandungan Al-Qur’an. Baca Tulis Al-Qur’an Menjadi Budaya Yang Dapat Terus Dilestarikan, Yang Nantinya Lahir Qori Dan Qoriah Sehingga Menjadi Penghafal Al-Qur’an, Untuk Mewujudkan Generasi-generasi Muda Yang Cerdas Dan Berprestasi “.

Baca Juga   Panglima TNI dan Kapolri Tinjau Disiplin Protokol Kesehatan di Pasar Tradisional Singosari

Ustad Fahmi Ardi Ketua Panitia MTQ KE-1 Desa Kampung Melayu Barat Menyampaikan Bahwa, MTQ KE-1 Tingkat Desa Kampung Melayu Barat Merupakan sarana masyarakat memahami kandungan Al-Qur’an, dan meningkatkan silaturahmi bersama antara Pemerintah Dan Masyarakat.

Acara Musabaqoh Tilawatil Qur’an (MTQ) KE-1 Tingkat Desa Kampung Melayu Barat Tahun 2023. Diawali Dengan Pawai Ta’aruf Keliling Desa Kampung Melayu Barat Yang Diikuti Oleh 3.000 ± Orang Dari Berbagai Elemen Masyarakat. Kemudian Dilanjutkan Dengan Pembacaan Ayat Suci Al-Qur’an Kemudian Dilanjutkan Dengan Menyanyikan Lagu Indonesia Raya Dan Dilanjutkan Dengan Menyanyikan Mars MTQ Oleh TP-PKK Desa Kampung Melayu Barat. Pembagian Hadiah (Door Prize) Yang Membuat Masyarakat Semakin Antusias Untuk Memeriahkan Acara MTQ KE-1 Tingkat Desa Kampung Melayu Barat.

Cabang Perlombaan Yang Dilombakan Pada MTQ KE-1 Tingkat Desa Kampung Melayu Barat Yang Diikuti Oleh Para Peserta (Kafilah-kafilah). Cabang Perlombaan Yang Diikuti Oleh Para Peserta Diantaranya Cabang Lomba Kaligrafi Putra/ Putri, Fahmil Qur’an, Kaligrafi Remaja Putra /Putri, Murotal Putra/Putri, Tahfidz Putra/ Putri, Tilawah Putra /Putri Dan Khusus Lomba Adzan Diikuti Oleh Ketua RT/RW (Staf Desa).

Baca Juga   Kepala Desa Kampung Melayu Barat Hadiri Acara Musrembang Desa Tahun Anggaran 2019

Acara MTQ KE-1 Tingkat Desa Kampung Melayu Barat Dihadiri Oleh Drs. H. A. Firzada Mahali SE. M. SI Asda 3 Pemkab Tangerang Bersama Sapri S. Sos Anggota DPRD Kabupaten Tangerang Beserta Zamzam Manohara S. STP Camat Teluknaga Didampingi Ny. Yani Zamzam Manohara Ketua TP-PKK Kecamatan Teluknaga Bersama Subur Maryono Kepala Desa Kampung Melayu Barat (Ketua APDESI Kecamatan Teluknaga) Didampingi Oleh H. Maskota HJS. SE Kepala Desa Belimbing (Ketua APDESI Kabupaten Tangerang) Bersama Dewan Pembina Budi Usman.

Rizki Rizani Fachzi .S.IP. M. SI Sekcam Teluknaga Bersama Drs. KH. Mahrusillah. MA Ketua MUI Kecamatan Teluknaga Bersama H. M Saripudin Kepala Desa Muara Beserta Ahmad Muhrim Kepala Desa Pangkalan Dan A. Salim Kepala Desa Kampung.

Iptu Endah Suryono SH Kanit Binmas Polsek Teluknaga, Sertu Triyono Babinsa Koramil 01/Teluknaga, H.Suherman Kepala KUA Beserta Para Kafilah-kafilah Pawai Ta’aruf Desa Kampung Melayu Barat.

( Kendy )

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *