AKP Dodi Abdul Rohim.S.Sos,M.Krim Kapolsek Teluknaga Gelar Santunan Anak Yatim

SIDIKPOST| AKP Dodi Abdul Rohim S.Sos.M.Krim.,Kapolsek Teluknaga Didampingi Oleh Iptu Matsani.SH.,Wakapolsek Teluknaga Dan Juga Para Kanit Dan Kasi Beserta Jajaran Personil Polsek Teluknaga, Melaksanakan Pengajian Yaasiin, Tahlil, Do’a Dan Pemberian Santunan Anak Yatim Piatu, Pada Kamis 19:30 Wib Yang Dilaksanakan Di Halaman Mako Polsek Teluknaga Desa Kp.Melayu Barat Kec.Teluknaga.(16/08/19)

Advertisements

Kegiatan Pengajian Yasin, Tahlil Serta Do’a Dilanjutkan Dengan Acara Pemberian Santunan Anak Yatim Piatu Yang Dipimpin Langsung Oleh AKP Dodi Abdul Rohim, S.Sos M.Krim.,Kapolsek Teluknaga Beserta Iptu Matsani SH.,Wakapolsek Dan Juga Para Kanit Dan Kasi Serta Jajaran Personil Polsek Teluknaga Dan Juga Dihadiri Oleh KH Ulyanudin Pimpinan Pondok Pesantren Raudhatul Janna Desa Kp.Melayu Barat Yang Memimpin Acara Pengajian Yasin, Tahlil Serta Do’a Dan Juga Pemberian Santunan Anak Yatim Piatu Yang Dilaksanakan Pada Kamis 15 Agustus 2019 Jam 19:30 Wib Dihalaman Mako Polsek Teluknaga Desa Kp.Melayu Barat Kec.Teluknaga.

AKP Dodi Abdul Rohim S.Sos.M.Krim.,Kapolsek Teluknaga Pada Saat Sambutan Menyampaikan, ” Bahwa Sebanyak 25 (Dua Puluh Lima) Anak Yatim Piatu Turut Hadir Dalam Acara Pengajian Yasin, Tahlil Serta Pembacaan Do’a Kemudian Dilanjutkan Dengan Pemberian Santunan Anak Yatim Piatu. Dan Saya Berharap Agar Kegiatan Rutin Tersebut Dapat Selalu Berkesinambungan. Dan Selain Itu Agar Kita Semua “Polsek Teluknaga” Dalam Melaksanakan Tugas Dan Tanggung Jawab ,Senantiasa Selalu Dilindungi Oleh Allah SWT “.

Baca Juga   Jelang Natal dan Tahun Baru, Kapolsek Cengkareng Tatap Muka dengan Tokoh Agama

Kendy