Universitas UNJ Gelar Sosialisasi Penanaman Lahan Terdampak Abrasi Di Muara Gembong

SIDIKPOST|Universitas Negri Jakarta (UNJ) Program Studi Pendidikan Ilmu Pengetahuan Sosial mengadakan Sosialisasi penanaman kembali lahan terdampak abrasi kepada masyarakat muara gembong bekasi utara.

Kegiatan yang dilangsungkan di Mushola Alhusna Desa Pantai Bahagia kp.Beting RT 004 Rw 002 Desa pantai Bahagia.kecamatan muara Gembong kabupaten bekasi dihadiri oleh Dosen UNJ Saipiatuddin S.Pd.,MSi

Advertisements

Sebagai narasumber dan didampingi oleh shahibah yuliani.,M.Pd Serta Ketua Rw 02 Taslim dan mahasiswa dari pendidikan ilmu pengetahuan sosial serta dosen Kamis 15 Juni 2020 Lalu

Menurut Saipiatuddin S.Pd M.Si kegiatan ini sosialisasi dan penanaman lahan magrove yang terkena abrasi di muara gembong ini adalah Tahap pertama

“Jadi saya ingin melakukan penanaman mangrove untuk lahan terdampak abrasi tetapi untuk tahap 1 ini baru sosialisasinya saja

Baca Juga   Rumah Penipu Ngaku Utusan Jokowi Di Geledah Polisi

Dan untuk penanamnnya nanti dilaksanakan pada tahap kedua” Terang Saipituddin.

Masih dikatakannya Saipiatuddin menjelaskan bahwa sosialisasi juga memberikan pembekalan pengetahuan

Terkait bencana abrasi dan bagaimana masyarakat dapat melakukan adaptasi dan mitigasi bencana abrasi Paparnya.

Saat ditanya kenapa Dosen Pendidikan Ilmu Pengetahuan Sosial Perguruan Tinggi Negeri Jakarta ini menjelaskan dia melakukan hal tersebut dalam rangka melaksanakan salah satu tridharma perguruan tinggi yakni pengabdian kepada masyarakat.

“Mengapa saya melakukan kegiatan tersebut Karena Berdasarkan laporan hasil penelitian saya di kecamatan pantai muara gembong khususnya di desa pantai bahagia dari tahun 2009 sampai dengan tahun 2019 terlihat tutupan mangrove semakin berkurang

Dan hal tersebut dapat disangkan karrna mangrove dapat mmberikan kontribusi penting terhadap risiko bencana abrasi dan masyarakat perlu diberikan pengetahuan khusus mengenai mitigasi bencana abrasi” Tutup Saipiatuddin.(Nisin)