Kapolres Cilegon Ikuti Apel Penandatanganan Deklarasi Janji Kinerja 2020 Kemenkumham Banten

SIDIKPOST | Cilegon , Kapolres Cilegon AKBP YUDHIS WIBISANA, S.IK., M.H mengikuti Kegiatan Apel dan Penandatanganan Deklarasi Janji Kinerja Komitmen Bersama

Ditandangani juga Pencanangan Zona Integritas Menuju WBK Tahun 2020 Lapas Kelas IIA Cilegon, di Lapangan Upacara Lapas Klas IIA Cilegon Jl. Cikerai Kel. Kalitimbang Kec. Cibeber Kota Cilegon, Rabu (22/1/2020) Pukul 08.00 wib.

Advertisements

Apel di pimpin oleh Walikota Cilegon Drs. EDI ARIADI, dalam kegiatan ini

hadir juga Kakanwil Kemenkumham Banten Drs. IMAM SUYUDI, Bc.IP., S.H., M.H, Danlanal Banten KOLONEL Laut (P) GOLKARIANSYAH, Danramil 2301 Cilegon MAYOR Inf. ANTON,

Nampak juga Perwakilan Kajari Cilegon Sdr. NORMAN, S.H, Kepala BNN Kota Cilegon AKBP ASEP JAELANI, Kapolsek Cibeber AKP M. MANURUNG, S.H., M.H,

Selain itu hadir Kalapas Klas IIA Cilegon Sdr. MASJUNO, Perwakilan Dishub Kota Cilegon FATUR, Kadiv administrasi kanwil kumham Banten

Pantauan awak media ada juga Kadiv pemasyrarakatan kanwil kumham Banten, Kadiv imigrasi kanwil kumham Banten, Ka Lapas kelas IIA Serang HERI KUSRITA, dan ratusan peserta upacara.

Baca Juga   Satgas TMMD Ke 104 Kodim 0824/Jember,Bangun Drainase Bersama Warga Dusun Paleran

Sebelumnya  Walikota Cilegon Memberikan amanat, Kakanwil Kemenkumham Banten dan unsur Forkopimda Kota Cilegon melaksanakan penandatanganan Deklarasi Janji Kinerja dan Komitmen Bersama Pencanangan Zona Integritas Menuju WBK Tahun 2020 Lapas Kelas IIA Cilegon

Walikota Cilegon Drs. EDI ARIADI, Mengucapkan terima kasih dan memberikan apresiasi yang setinggi-tingginya kepada seluruh Forum Komunikasi pimpinan Daerah yang hadir,

Serta seluruh jajaran Lapas kelas IIA Cilegon yang senantiasa bersinergi dalam mewujudkan kinerja dalam kedua unit pelaksanaan teknis tersebut menjadi semakin berkualitas dan berintegritas.

Sinergitas Harus Tetap Terjaga

“Janji kinerja ini adalah bukti keseriusan Kementerian Hukum dan HAM dalam meningkatkan integritas ASN khususnya dalam lembaga pemasyarakatan klas IIA Cilegon, dari unsur pemerintah sadar bahwa sinergitas harus tetap terjaga demi kemajuan kota Cilegon, dengan modal integritas yang kuat yang selalu dapat keluar setiap tahun melalui pencanangan zona integritas dan penandatanganan pakta integritas,”katanya.

Tempat yang sama , Kapolres mengatakan Pihaknya yakin sinergitas tersebut dapat teraih dan yang terpenting yang harus bisa

Baca Juga   HUT TNI ke 73, Kapolsek Tambora Berikan Surprise Bawakan Kue Ultah Ke Danramil 02

lanjutnnya, sebagai pencapaian kinerja oleh jajaran Lapas kelas IIA adalah meningkatkan kepercayaan publik terhadap kinerja dan kepastian hukum

“Untuk mencapai tujuan tentunya lembaga pemasyarakatan kelas IIA Cilegon membutuhkan motor penggerak adalah kualitas sumber daya manusia  , ” Pungkas Kapolres

kapolres berharap agar kedepan entisitas sumber daya manusia di Lapas Cilegon merupakan SDM yang unggul

Dan juga  terpercaya serta berorientasi pada pencapaian kinerja organisasi, sehingga eksistensi

keberadaan Kementerian Hukum dan HAM khususnya dalam Lapas dapat terasa langsung manfaatnya oleh masyarakat kota Cilegon.”ujarnya. ( Bid Humas).