JAJARAN SATLINLAMIUL SURABAYA BELAJAR MANAJEMEN STRESS

SIDIKPOST| Jakarta, 3 Maret 2019 —— Meningkatnya volume tugas keseharian tentu akan menimbulkan tingkat stres. Untuk itu Personel Satuan Lintas Laut Militer (Satlinlamil) Surabaya mengikuti pelatihan manajemen stres TNI AL 2019 yang diselenggarakan oleh Dinas psikologi TNI Angkatan Laut di Royal Caravan, Trawas, Mojosari, Jawa Timur, Selasa (5/3).
Pelatihan ini diikuti oleh 50 orang prajurit Satlinlamil Surabaya yang terdiri dari 10 orang dari Staf Mako, 20 Orang dari KRI Teluk Bintuni 520 dan 20 orang dari KRI Banjarmasin 592.
Materi pelatihan yang disampaikan oleh pihak Dinas Psikologi TNI AL diantaranya, pengantar stress dan manajemen stress oleh Letkol Laut (K) dr. Rivai, Relaksasi oleh Kapten Laut (KH) Khoirul Umam, S.Psi, dan hypno- emotional freedom technique oleh Mayor Laut (KH) Lutfi suryo Waskito, S.Psi.
Dalam setiap sesi materi yang berlangsung secara interaktif antar peserta yang menimbulkan semangat dan kegembiraan para prajurit untuk mengikuti seluruh kegiatan.
Pelatihan yang berlangsung selama dua hari mulai Selasa (5/3) hingga Rabu (6/3) ini dibuka dalam suatu upacara dengan inspektur upacara Laksma TNI Drs. Tri Budi Marwanto, M.M., Psikolog. (Kadis Psikologi TNI AL) dan komandan upacara Mayor Laut (KH) Lutfi Suryo Waskito, S.Psi yang sehari-hari menjabat Kabagren Dispsial.

Advertisements
Baca Juga   Danrem 081/DSJ Sampaikan Upayanya Memajukan Primkop dengan Menggandeng Transmart

Pada kesempatan terpisah Panglima Kolinlamil mengapresiasi kegiatan ini sebagai bentuk refreshing sehingga dapat mengendalikan tingkat stress akibat beban kerja yang dihadapi prajurit. Harapanya dengan memahami manajemen stress ini akan meningkatkan produktifitas kinerja prajurit Satlinlamil Surabaya.

Dalam amanat Kepala Dinas Psikologi Angkatan Laut mengatakan bahwa kegiatan pelatihan Manajemen stres personel Satlinlamil Surabaya yang dilaksanakan oleh dinas psikologi TNI AL merupakan suatu metoda dalam mengembangkan kemampuan personel pengawak organisasi yang terukur dan akuntabel sehingga dapat digunakan dalam meningkatkan kinerja dan tugas organisasi selaras dengan program pembangunan SDM TNI pada umumnya dan TNI AL pada khususnya.
Kadispsial menyampaikan pula bahwa stress dapat diartikan sebagai suatu keadaan dalam tekanan baik dari dalam maupun dari seseorang, Stres dalam suatu lingkungan pekerjaan sampai dengan batas yang dapat ditolerir bisa memberikan suatu rangsangan sehat (eustress) guna mendorong seseorang dapat berprestasi lebih baik, namun sebaliknya stress yang berlebihan (Distress) atau sudah tidak mampu ditolerir oleh seseorang akan menimbulkan dampak yang tidak baik.

Baca Juga   Lantamal IV Adakan Sosialisasi Kelengkapan Administrasi Pertanggungjawaban Keuangan

Dijelaskan lebih lanjut, pada dasarnya penyelesaian tugas sangat dipengaruhi oleh kemampuan dalam mengawaki organisasi, peningkatan kinerja personel memegang kunci utama yang harus dilaksanakan untuk tercapainya pelatihan sesuai standard yang ditetapkan.
Sementara itu, tujuan kegiatan ini adalah untuk meningkatkan dan mengembangkan wawasan tentang stress, meningkatkan dan mengembangkan pemahaman dalam deteksi dini terhadap gejala stres, meningkatkan ketrampilan dalam mengelola stress dan yang terakhir meningkatkan kemampuan mengenali potensi diri.
“Melalui media kegiatan pelatihan manajemen stress ini dapat berjalan sebagaimana mestinya dan sesuai harapan sehingga para peserta akan dapat menerapkan disatuan kerjanya” ujarnya.
Pada akhir amanatnya Kadispsial menyampaikan harapannya kepada seluruh peserta agar memiliki motivasi yang tinggi dalam mengikuti seluruh rangkaian kegiatan pelatihan ini dengan tetap mementingkan keselamatan.
Dalam upacara pembukaan tersebut juga dilaksanakan penyematan tanda peserta latihan oleh irup kepada perwakilan peserta Letda Laut (S) Andi Herdiana, S.Tr (Han). ( Red).

Sumber (Dispen Kolinlamil).

19 komentar

  1. I always emailed this weblog post page to all my friends, since if like to read it after that my contacts will too.

  2. Pretty great post. I simply stumbled upon your blog and wished to say that I have
    truly loved surfing around your weblog posts.
    In any case I’ll be subscribing on your feed and I’m hoping you write once more very soon!

  3. Hi there! Quick question that’s totally off topic. Do you know how to make your
    site mobile friendly? My weblog looks weird when browsing
    from my iphone. I’m trying to find a theme or plugin that might be able to
    resolve this issue. If you have any recommendations,
    please share. Thank you!

  4. Thanks for your personal marvelous posting!
    I truly enjoyed reading it, you will be a great author.
    I will be sure to bookmark your blog and will often come back at some
    point. I want to encourage yourself to continue your great work, have a nice
    morning!

  5. Excellent items from you, man. I have understand your stuff previous to and you’re just too fantastic.
    I really like what you have received right here, certainly like what you are saying and the best way wherein you say
    it. You’re making it enjoyable and you continue to care for to keep it smart.
    I can not wait to read much more from you. This is really a wonderful website.

  6. Admiring the hard work you put into your blog and in depth information you present.
    It’s good to come across a blog every once in a while that isn’t the
    same outdated rehashed material. Fantastic read!
    I’ve saved your site and I’m including your RSS
    feeds to my Google account.

  7. I’m really inspired together with your writing abilities as neatly as with the format
    on your weblog. Is this a paid topic or did you modify it yourself?
    Anyway stay up the excellent high quality writing, it is rare to see a great blog like this one today..

  8. It’s a shame you don’t have a donate button! I’d certainly donate
    to this brilliant blog! I suppose for now i’ll settle for bookmarking
    and adding your RSS feed to my Google account.
    I look forward to fresh updates and will talk about this
    website with my Facebook group. Talk soon!

  9. My family all the time say that I am killing my time here at web, except I know I am
    getting knowledge daily by reading such nice articles or
    reviews. pof natalielise

  10. First off I want to say wonderful blog! I had
    a quick question which I’d like to ask if you don’t mind.
    I was curious to find out how you center yourself
    and clear your mind before writing. I’ve had a difficult time clearing my thoughts in getting my
    thoughts out there. I truly do enjoy writing but it
    just seems like the first 10 to 15 minutes are generally
    lost simply just trying to figure out how to begin. Any ideas or hints?

    Thanks!

  11. Hi, I do believe this is a great site. I stumbledupon it 😉 I will come back yet again since i have bookmarked it.
    Money and freedom is the greatest way to change, may you be rich
    and continue to guide others. pof natalielise

Komentar ditutup.